Analisa Pornografi Untuk Kesehatan Otak dan Mental Anak Usia Remaja
Oleh: Dr. Ida Saidah, M.Si.
Masa remaja merupakan peralihan seorang anak dari kanak-kanak menuju dewasa. Banyak gejolak yang terjadi karena banyak perubahan dari dalam dirinya sehingga dibutuhkan penanganan yang tepat ketika berkomunikasi, Remaja juga memiliki rasa keingintahuan yang tinggi akan mencoba hal - hal baru . Termasuk masalah - masalah yang berhubungan dengan seksualitas
Hari ini sholeh dan sholehah SMPIT Plus Cordova menjalani Kajian Remaja dengan tema " Analisa Pornografi Untuk kesehatan otak dan mental anak usia remaja. Sesi kali ini bertujuan agar sholeh dan sholehah bisa memahami bahaya dari pornografi di saat usia remaja.
SIT Plus Cordova merupakan lembaga pendidikan yang memiliki concern terkait metode penanganan yang tepat untuk remaja. Harapannya saat masa remaja anak sudah menemukan konsep diri yang matang.
Sampai jumpa di sesi selanjutnya! 🤩🙌🏻
Lihat video di Instagram-Youtube